Start Terbaik: Jorge Martin Melesat seperti Roket

Aksi start roket Martinator saat balapan Sprint Misano mendapat penghargaan Qatar Airways Best Take Off.

Jorge Martin (Prima Pramac Racing) tampil gemilang pada Tissot Sprint di Misano World Circuit Marco Simoncelli. Ia mengrklaim kemenangan yang krusial di wilayah rivalnya, yang mana #89 berhasil finis di depan Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo Team).

Memulai dari posisi start keempat, Martinator melakukan start yang luar biasa. Ia menyalip semua rivalnya di beberapa tikungan pertama dan melaju dengan kecepatan yang tak terkalahkan.

Startnya yang luar biasa itu begitu mengesankan, sehingga membuatnya mendapatkan penghargaan Qatar Airways Best Take Off. Lihat di bawah ini!

 

Dapatkan Newsletter Resmi MotoGP™!
Buat akun sekarang untuk mengakses konten video, laporan hasil balapan, hingga Newsletter MotoGP™ serta informasi menarik lainnya.